31 Tahun SMP Negeri 6 Temanggung

hut31spenasix-4ea9a937-b2bc-4a80-adc8-728190062556

Perayaan ulang tahun sekolah sudah menjadi tradisi dan kegiatan rutin yang dilaksanakan di sekolah setiap tahunnya. Pada tahun 2023 ini, SMP Negeri 6 Temanggung merayakan hari jadinya ke-31. Berbagai kegiatan dilaksanakan dalam acara perayaan HUT sekolah diawali dengan upacra bendera oleh seluruh warga sekolah, kemudian penanaman pohon sebagai salah salu kegiatan adiwiyata, lomba logo HUT ke-31 juga menghias tumpeng 31 tumpeng yang dipersembahakan untuk hari jadi SMP Negeri 6 Temanggung tercinta. Dengan diadakannya seluruh rangkaian kegiatanperayaan HUT SMP Negeri 6 Temanggung ke-31 diharapkan dapat meningkatkan rasa solidaritas dan kreativitas seluruh warga sekolah, serta menjadikan SMP Negeri 6 Temanggung semakin Religius, berkarakter, unggul dalam prestasi, dan berwawasan lingkungan dalam tatanan global.

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11